Dalam kegiatan ini, Kepala SMK TI Bali Global Badung, yaitu Bapak I Made Indra Aribawa, SH., di dampingi oleh Kepala Tata Usaha serta para Waka.
Dalam rapat ini, tim SMK TI Bali Global Badung mempresentasikan hasil pencapaian di tahun 2023 serta target yang akan dicapai di tahun 2024. Pencapaian terbesar SMK TI Bali Global Badung pada tahun 2023 yaitu Prestasi siswa hingga tingkat Nasional dan SMK TI Bali Global Badung semakin dikenal oleh masyarakat luas, serta dibukanya bidang keahlian baru yakni "Bisnis Digital"
Semoga melalui kegiatan ini, mampu meningkatkan Bargaining and Position Power STIKOM Bali Group di Percatuan Dunia global serta tujuan dan cita-cita dari semua lembaga yang bernaung di bawah STIKOM Bali Group dapat tercapai.
(Humas)